OPEC+ Bergeming, Tak Ada Diskusi Penangguhan Rusia dari Kesepakatan Pasokan Minyak
KONTAN.CO.ID - LONDON. Pertemuan teknis OPEC+ pada Hari Rabu (1/6) tidak membahas gagasan untuk menangguhkan Rusia dari kesepakatan pasokan minyak. Empat sumber OPEC+ mengatakannya kepada Reuters sebelum pembicaraan Kamis yang diperkirakan akan mengonfirmasi rencana yang ada untuk menaikkan produksi minyak secara moderat.
"Tidak ada diskusi untuk membebaskan Rusia," salah satu sumber mengatakan dengan mengacu pada pertemuan Komite Teknis Gabungan OPEC+ Hari Rabu (1/6). Dia menambahkan bahwa tidak ada pembicaraan seperti itu meskipun secara lebih umum.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.