Pemerintah menggulirkan lelang.go.id untuk mengurangi birokrasi
KONTAN.CO.ID - Pemerintah menggulirkan layanan lelang barang melalui peresmian domain Portal Lelang Indonesia (lelang.go.id), Rabu (14/11).
Dalam peluncuran portal tersebut, Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan (Kemkeu) mengusung satu misi yakni menghilangkan pekatnya aroma birokrasi dalam pelaksanaan lelang selama ini. "Proses lelang harus bertransformasi, tidak lagi dengan pola-pola birokrasi yang rumit," ujar Direktur Lelang DJKN Kemkeu Lukman Effendi, Rabu (14/11).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.