Pemerintah Siapkan Aturan Untuk Memacu Eksplorasi Tambang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aktivitas eksplorasi pertambangan mineral dan batubara (minerba) di Indonesia masih minim.
Oleh karena itu, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyiapkan regulasi untuk mempertegas kewajiban produsen tambang dalam kegiatan eksplorasi.
