KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gonta-ganti kebijakan pemerintah dalam menyediakan dan menyalurkan minyak goreng kepada masyarakat masih terus berlangsung. Tak ingin kecolongan lagi, pemerintah berencana meningkatkan pengawasan dari hulu ke hilir.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyatakan pemerintah menjamin ketersediaan minyak goreng curah dengan harga wajar. Berdasarkan hasil analisis mendalam yang dilakukan tim, disimpulkan bahwa realisasi distribusi lapangan jadi kunci pengendalian harga.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan