Berita Bisnis

Pengelola Jalan Tol Minta Pemerintah Mempercepat Pengembalian Dana Talangan

Sabtu, 10 Juli 2021 | 06:13 WIB
Pengelola Jalan Tol Minta Pemerintah Mempercepat Pengembalian Dana Talangan

Reporter: Ridwan Nanda Mulyana | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi Covid-19 menabrak bisnis jalan tol. Bukan hanya penurunan kinerja akibat volume lalu lintas jalan tol merosot, pandemi pun menahan pengerjaan proyek jalan tol baru. Para pengusaha juga meminta pemerintah segera mengucurkan stimulus.

Sekretaris Jenderal Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI) Kris Ade Sudiyono menegaskan, stimulus yang diharapkan Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) bukan berbentuk pemberian dana dari pemerintah, melainkan percepatan pengembalian dana talangan milik BUJT yang selama ini terhambat.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru