Perputaran Uang Diramal Turun 12,28%

KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Perputaran uang pada momentum lebaran tahun ini diperkirakan lebih rendah daripada tahun sebelumnya. Perekonomian pun diperkirakan tumbuh tak setinggi lebaran sebelum ini.
Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Bidang Pengembangan Otonomi Daerah Sarman Simanjorang memperkirakan, perputaran uang selama libur Idulfitri tahun ini mencapai Rp 137,975 triliun. Angka ini turun 12,28% dibandingkan tahun lalu yang mencapai Rp 157,3 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan