Poly Network, Platform Cryptocurrency Ini Diretas Hingga Kehilangan US$ 600 Juta

KONTAN.CO.ID - HONG KONG/SINGAPURA/LONDON. Sebuah platform cryptocurrency atau mata uang kripto, telah kehilangan sekitar US$ 600 juta token digital karena diretas. Serangan peretasan itu menjadi salah satu yang terbesar di dunia mata uang kripto.
Poly Network yang merupakan decentralised finance platform (DeFi) atau platform keuangan terdesentralisasi, mengumumkan peretasan di akun Twitter pada Hari Rabu (11/8). Mereka juga mengunggah rincian dompet digital yang menjadi tujuan transfer token.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan