KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga gula pasir di tingkat pengecer semakin mahal. Tak hanya itu, gula konsumsi juga semakin susah didapatkan. Kondisi ini kemungkinan masih akan berlanjut hingga awal April 2020. Itu pun dengan syarat jika janji Kementerian Perdagangan (Kemdag) terkait impor gula terbukti.
Pantauan KONTAN di sejumlah peritel, stok gula pasir kosong sejak empat-tiga hari lalu. Itu terutama di minimarket seperti Alfamart dan Indomaret di Kebayoran Lama (Jakarta Selatan), Joglo dan Meruya Selatan (Jakarta Barat), hingga Ciledug (Tangerang). Tak hanya itu, supermarket di kawasan tersebut juga sudah kehabisan stok meskipun telah melakukan pembatasan pembelian 1-2 kilogram (kg).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.