Proyek Kereta Semi Cepat Memasuki Tahap Studi Kelayakan
KONTAN.CO.ID - Setelah melalui tahap pre-feasibility study November lalu, proyek kereta semi cepat Jakarta-Surabaya kini memasuki proses studi kelayakan.
Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemhub) Zulfikri mengatakan, studi kelalayakan bisa berlangsung selama setahun, bahkan lebih. Dalam proses ini, Japan International Cooperation Agency (JICA) akan menghitung total biaya yang diperlukan untuk menggulirkan proyek kereta semi cepat Jakarta Surata.
