KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Rabu, 26 Januari 2022 menyuguhkan sembilan saham pilihan.
Rekomendasi saham hari ini datang dari berbagai sektor, tambang, properti, poultry, sampai perbankan
Latar belakang dari pilihan saham hari ini bisa dibaca di Kanal Business Insight KONTAN.
Rekomendasi saham hari ini tidak bertujuan mempengaruhi keputusan investasi. Sesuaikan pilihan saham dengan profil dan risiko masing-masing.
1. PT Aneka Tambang Tbk (ANTM)
Harga: Rp 1.760
Rekomendasi : buy on weakness
Support : Rp 1.700
Resistance : Rp 1.880
Analis: Ivan Kasulthan (Erdikha Elit Sekuritas)
2. PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN)
Harga: Rp 110
Rekomendasi: buy on weakness sekitar Rp 110
Analis: Mayang Anggita (Henan Putihrai Sekuritas)
3. PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI)
Harga: Rp 6.800
- Rekomendasi: Beli
Target harga: Rp 9.000
Analis: Handiman Soetoyo (Mirae Asset Sekuritas Indonesia)
- Rekomendasi: Beli
Target Harga: Rp 7.700
Analis: Wawan Hendrayana (Infovesta Utama)
4. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI)
Harga: Rp 4.070
- Rekomendasi: Cicil beli di rentang Rp 3.700 - Rp 4.000
Analis: Pandu Dewanto (Investindo Nusantara Sekuritas
- Rekomendasi: Beli
Target harga: Rp 5.000
Analis: Wawan Hendrayana (Infovesta Utama)
5. PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE)
Harga: Rp 955
Rekomendasi: speculative buy di area Rp 965 - Rp 960
Analis: Mayang Anggita (Henan Putihrai Sekuritas)
6. PT Energi Mega Persada Tbk (ENRG)
Harga: Rp 106
Rekomendasi : Buy on weakness
Support : Rp 96
Resistance : Rp 117
Analis: Herditya Wicaksana (MNC Sekuritas)
7. PT Indika Energy Tbk (INDY)
Harga: Rp 1.885
Rekomendasi: buy
Target Harga: Rp 2.500 - Rp 3.000
Analis: Ivan Rosanova (Binaartha Sekuritas)
Rekomendasi: buy on weakness
Target Harga: Rp 2.200
Analis: Herditya Wicaksana (MNC Sekuritas)
8. PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP)
Rekomendasi : Spekulasi beli
Support : Rp 10.350
Resistance : Rp 11.350
Analis: Ivan Rosanova (Binaartha Sekuritas)
9. PT Japfa Tbk (JPFA)
Harga: Rp 1.700
- Rekomendasi: Buy
Target Harga: 2.200
Analis: Jonathan Guyadi (Panin Sekuritas)
- Rekomendasi: Buy
Target Harga: Rp 2.200
Analis: Victor Stefano (Analis BRIDanareksa Sekuritas)
- Rekomendasi: tranding buy
Target Harga: Rp 2.000
Analis: Emma A. Fauni (Mirae Asset Sekuritas)