Reksadana Pendapatan Tetap Lebih Cepat Sehat Saat Corona Mereda
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Efek negatif pandemi korona juga menekan kinerja reksadana pendapatan tetap yang memiliki aset di pasar obligasi.
Namun, analis menilai pasar obligasi lebih cepat pulih bila pandemi korona bisa teratasi.
