Sejumlah Penerbit Berita Australia Kecewa Dengan Facebook Soal Penggunaan Konten

KONTAN.CO.ID - SYDNEY. Facebook Inc telah menghentikan negosiasi kesepakatan lisensi konten dengan sejumlah penerbit berita di Australia. Para penyedia berita yang ditolak dalam kesepakatan dengan Facebook kemudian merasa kecewa. Keputusan itu bertentangan dengan komitmen dalam undang-undang (UU) Australia mengenai jurnalisme kepentingan publik.
UU baru Australia mendorong raksasa-raksasa teknologi seperti Facebook dan Google untuk memblokir konten pihak ketiga di newsfeed pada Bulan Februari 2021. Mereka harus bernegosiasi dengan outlet berita atas konten yang mengarahkan trafik ke situs web mereka.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan