Sistem Layanan Perbankan BSI Terganggu, Tim IT OJK dan BI Turun Tangan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tidak tinggal diam menyikapi gangguan sistem yang dialami oleh PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI). Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae menyatakan tim IT (teknologi informasi) OJK, Bank Indonesia dan BSI, saat ini masih mendalami penyebab down-nya sistem BSI.
"Pada waktunya akan kami jelaskan," ujar Dian Ediana kepada KONTAN, Kamis (11/5). Dian Ediana menambahkan, prioritas saat ini adalah bagaimana pemulihan (recovery) sistem IT BSI bisa dilakukan secepatnya untuk memastikan pelayanan nasabah pulih sepenuhnya.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.