Steel Pipe Industry (ISSP) Pangkas Target Penjualan Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten baja, PT Steel Pipe Industry of Indonesia (ISSP) atau Spindo berusaha memperkuat kinerja bisnis di tengah persaingan pasar yang ketat seiring banyaknya produk baja impor yang membanjiri pasar Indonesia.
Corporate Secretary ISSP Johannes W. Edward mengatakan, kinerja penjualan ISSP sempat merosot sampai lebih dari 20% pada kuartal I-2024 karena terdampak oleh sikap wait and see para pelaku usaha selama tahun politik. Beruntung, selisih penurunan penjualan tersebut berhasil dipangkas hingga menyisakan 5%-8% saja.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.