Tahun Depan, Ultrajaya (ULTJ) Mulai Mengoperasikan Peternakan Sapi di Sumatra Utara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun depan, PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk (ULTJ) menyiapkan dana belanja modal alias capital expenditure (capex) senilai Rp 65 miliar. Belanja modal tersebut untuk menyelesaikan ekspansi bisnis, mengganti mesin produksi dan membangun kantor.
Ultrajaya bermaksud mengembangkan proyek peternakan sapi perah melalui PT Ultra Sumatera Dairy Farm di Berastagi, Sumatra Utara. Ultrajaya mendakap porsi 69,36% dalam perusahaan yang berdiri pada 2008 itu. Jadwal operasional tahap I pada tahun 2019 dengan mengandalkan 2.000 ekor sapi perah.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.