Berita Global

Thailand Tebar Aneka Insentif Kendaraan Listrik, Pengurangan Bea Masuk Hingga Subsidi

Selasa, 22 Februari 2022 | 19:52 WIB
Thailand Tebar Aneka Insentif Kendaraan Listrik, Pengurangan Bea Masuk Hingga Subsidi

ILUSTRASI. Pada Hari Selasa, Kabinet Thailand menyetujui insentif pajak untuk mempromosikan peralihan ke kendaraan listrik (EV).

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Pada Hari Selasa, Kabinet Thailand menyetujui insentif pajak untuk mempromosikan peralihan ke kendaraan listrik (EV). Thailand juga juga menyetujui pemotongan tarif pajak penghasilan demi menarik orang-orang asing yang kaya untuk membantu meningkatkan ekonomi.

Insentif pajak kendaraan termasuk pengurangan bea masuk tahun ini dan berikutnya sebanyak 40% untuk kendaraan listrik completely built-up (CBU) dengan harga hingga 2 juta baht atau US$ 61.805. Ada pula insentif sebesar 20% untuk kendaraan listrik CBU dengan harga antara 2 juta baht-7 juta baht.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru