Berita *Global

Tiga Pemimpin Eropa Akan Mengunjungi Kyiv, Simbol Mencolok Keberhasilan Zelenskiy

Selasa, 15 Maret 2022 | 17:52 WIB
Tiga Pemimpin Eropa Akan Mengunjungi Kyiv, Simbol Mencolok Keberhasilan Zelenskiy

ILUSTRASI. Perdana Menteri Ceko, Polandia dan Slovenia akan melakukan perjalanan ke Kyiv pada Hari Selasa (15/3) untuk menemui Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy. REUTERS/Gleb Garanich

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - LVIV. Tiga perdana menteri Eropa melakukan perjalanan ke Kyiv pada Hari Selasa (15/3). Kunjungan perdana para pemimpin asing ke Ibu Kota Ukraina sejak invasi Rusia tersebut, menjadi simbol mencolok keberhasilan Kyiv sejauh ini dalam menangkis serangan Moskow.

Perdana Menteri Ceko Petr Fiala dan Perdana Menteri Polandia Mateusz Morawiecki mengumumkan rencana kunjungan tersebut. Keduanya mengatakan akan bertemu Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy bersama dengan Perdana Menteri Slovenia Janez Jansa pula. Kantor Zelenskiy mengonfirmasi rencana tersebut.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru