Trafik Pengguna Tol Stagnan, Kinerja Jasa Marga (JSMR) Berpotensi Melambat

Kamis, 10 April 2025 | 06:58 WIB
Trafik Pengguna Tol Stagnan, Kinerja Jasa Marga (JSMR) Berpotensi Melambat
[ILUSTRASI. Foto udara kendaraan melintas saat penerapan rekayasa lalu lintas lawan arah (contraflow) dua jalur di ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Karawang, Jawa Barat. ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/tom.]
Reporter: Lydia Tesaloni | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Jasa Marga Tbk (JSMR) menghadapi risiko pertumbuhan kinerja yang melambat Hal ini disebabkan oleh trafik penggunaan jalan tol yang cenderung stagnan.

Sepanjang tahun 2024 lalu, JSMR membukukan pendapatan sebesar Rp 28,70 triliun, tumbuh 35% secara tahunan atau year on year (yoy). Namun, laba bersih JSMR menurun 33% yoy, menjadi sebesar Rp 4,5 triliun.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan

Berita Terbaru

IHSG Naik 7,43% Sepekan, Saham BYAN, BBCA, BREN Memimpin Top Leaders
| Rabu, 16 April 2025 | 03:42 WIB

IHSG Naik 7,43% Sepekan, Saham BYAN, BBCA, BREN Memimpin Top Leaders

Secara total, IHSG tercatat menguat 7,43% dalam sepekan terakhir. Sedangkan sejak awal tahun, IHSG masih melemah 9,01%.

Caturkarda Depo Bangunan (DEPO) Memperkokoh Kinerja Tahun Ini
| Rabu, 16 April 2025 | 03:42 WIB

Caturkarda Depo Bangunan (DEPO) Memperkokoh Kinerja Tahun Ini

DEPO menargetkan penjualan diatas Rp 3 triliun sepanjang tahun ini dengan menyiapkan dana capex sebesar Rp 200 miliar.

Cuan Ciamik, Tapi Saham Bank Digital Tetap Loyo
| Rabu, 16 April 2025 | 03:42 WIB

Cuan Ciamik, Tapi Saham Bank Digital Tetap Loyo

Emiten perbankan digital kompak mencetak rapor biru awal tahun ini. Laba yang dibukukan tumbuh signifikan. ​

Bank Tetap Pacu Kredit Infrastruktur
| Rabu, 16 April 2025 | 03:42 WIB

Bank Tetap Pacu Kredit Infrastruktur

Penyaluran kredit perbankan ke sektor infrastruktur masih bertumbuh, sejalan dengan komitmen pemerintahan melanjutkan proyek infrastruktur.​

Kondisi Global Tak Stabil, Perbankan Pikir-Pikir Terbitkan Obligasi
| Rabu, 16 April 2025 | 03:42 WIB

Kondisi Global Tak Stabil, Perbankan Pikir-Pikir Terbitkan Obligasi

Data Pefindo mencatat, sepanjang kuartal I-2025, hanya satu bank yang menerbitkan surat utang dengan nilai jumbo Rp 5 triliun. ​

Profit 32,48% Setahun, Harga Emas Antam Hari Ini Bergeming (13 April 2025)
| Minggu, 13 April 2025 | 08:38 WIB

Profit 32,48% Setahun, Harga Emas Antam Hari Ini Bergeming (13 April 2025)

Harga emas Antam hari ini (13 April 2025) 1 gram Rp 1.904.000. Di atas kertas pembeli setahun lalu bisa untung 32,48% jika menjual hari ini.

Punya Banyak Kartu Kredit, Kelola dengan Baik
| Minggu, 13 April 2025 | 08:30 WIB

Punya Banyak Kartu Kredit, Kelola dengan Baik

Punya banyak kartu kredit, memang menawarkan banyak keuntungan juga. Tapi, tanpa pengelolaan yang bijak, bisa menjadi bumerang.

Pasar Aset Kripto Sedang Sensitif, Cari Aman pada Big Caps
| Minggu, 13 April 2025 | 07:30 WIB

Pasar Aset Kripto Sedang Sensitif, Cari Aman pada Big Caps

Bitcoin cs sedang rawan volatilitas ekstrem. Simak saran memilah aset kripto yang masih atraktif!   

Berkenalan dengan Ragam Macam Ikan Lewat Komunitas Mancing
| Minggu, 13 April 2025 | 06:30 WIB

Berkenalan dengan Ragam Macam Ikan Lewat Komunitas Mancing

Komunitas memancing tidak sekadar untuk menyalurkan hobi atau sekadar mencari spot memancing saja. Beragam cerita saat mancing bersama komunitas.

 
Mengurangi Emisi dengan Mengupayakan Kapal LNG
| Minggu, 13 April 2025 | 05:30 WIB

Mengurangi Emisi dengan Mengupayakan Kapal LNG

Industri pelayaran mulai memakai kapal bahan bakar LNG ramah lingkungan. Namun keputusan ini punya sederet tantangan. Apa saja?

 
INDEKS BERITA

Terpopuler