Berita Barang Konsumen

Adu Kuat Strategi Bisnis dan Diversifikasi Emiten Rokok di Indonesia

Sabtu, 13 April 2024 | 11:03 WIB
Adu Kuat Strategi Bisnis dan Diversifikasi Emiten Rokok di Indonesia

ILUSTRASI. Pedagang menata rokok yang dijual di Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Selasa (19/12/2023). ANTARA FOTO/Rifqi Raihan Firdaus/rwa.

Reporter: Arfyana Citra Rahayu | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten rokok menggelar strategi yang beragam menghadapi tekanan bisnis akibat naiknya tarif cukai hasil  tembakau (CHT). Ada yang fokus memperdalam dan memperluas pangsa pasar rokoknya, ada juga yang menjajal ke sektor bisnis lain yakni konstruksi.

Sampai dengan Desember 2023, PT Gudang Garam Tbk (GGRM) masih menjadi jawara sebagai emiten rokok yang mencatatkan pendapatan terbesar yakni Rp 118 triliun. Kemudian diikuti PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) dengan pendapatan Rp 115 triliun, dan di posisi ketiga PT Wismilak Inti Makmur Tbk (WIIM) yang membukukan pendapatan Rp 4,87 triliun.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru