Asing Jual Saham Rokok, Kapitalisasi Pasar HMSP dan GGRM Anjlok
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Data Bursa Efek Indonesia (BEI) menunjukkan, kapitalisasi pasar (market cap) emiten rokok menurun sepanjang tahun ini.
Sebagai contoh, market cap PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (HMSP) hanya mencapai Rp 332 triliun per Selasa (27/8).
