Berita Market

Bergerak Tidak Wajar, Saham Bima Sakti Pertiwi (PAMG) Rawan Spekulasi

Kamis, 12 Maret 2020 | 07:16 WIB
Bergerak Tidak Wajar, Saham Bima Sakti Pertiwi (PAMG) Rawan Spekulasi

ILUSTRASI. nur.qolbi Direktur Utama PAMG Christopher Sumasto Tjia memberikan sambutan pada saat initial public offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia, Jumat (5/7). Berencana perluas Mal Pekanbaru pada 2023, PAMG butuh dana Rp 500 miliar

Reporter: Nur Qolbi | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Saham pengembang properti asal Riau, PT Bima Sakti Pertiwi Tbk (PAMG), menjadi saham dengan pertumbuhan tertinggi sepanjang 2020.

Sarga saham PAMG naik 119,40% year to date menjadi Rp 147 per saham. Performanya berkebalikan dengan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang merosot 18,18% di tahun ini.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru