Biasa Menuduh, Indonesia Balik Dituduh Dumping Besi Baja Oleh China

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kondisi berbalik bagi Indonesia yang biasanya menduga terjadi praktik dumping baja oleh China. Kini, produsen baja di Indonesia yang justru menjadi tertuduh dumping oleh Pemerintah China.
Menteri Perdagangan RI Muhammad Lutfi mengungkapkan perihal tuduhan dumping tersebut. Saat ini Pemerintah China sedang menyelidiki dugaan praktik dumping tersebut. Adapun ekspor besi baja dari Indonesia ke Negeri Tembok Raksasa mencapai US$ 7 miliar di tahun 2020.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan