Ekspansi Konten SCMA Berpotensi Menekan Margin Laba, Simak Rekomendasi Sahamnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meningkatnya belanja iklan sejak awal tahun ini menyebabkan kinerja PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) membaik. Di sisi lain, ekspansi konten yang gencar dilakukan SCMA, berpotensi meningkatkan beban biaya perusahaan.
Analis Panin Sekuritas Rendy Wijaya mengatakan, kinerja SCMA tahun ini berpotensi lebih baik dari tahun lalu. Tapi, perlu dicermati, ekspansi konten yang dilakukan untuk layanan over the top Vidio.com akan mendorong kenaikan biaya produksi. "Sehingga berpotensi menekan margin keuntungan," ujar Rendy kepada KONTAN, Rabu (23/6).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.