Emiten Barang Konsumsi Masih Kuat di Tengah Inflasi Tinggi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kenaikan inflasi berpotensi menghambat kinerja emiten barang konsumsi. Pasalnya, kenaikan inflasi dapat menekan daya beli. Namun, sejumlah analis menilai, emiten barang konsumsi masih dapat menghadapi tantangan tersebut.
Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan, angka inflasi September 2022 mencapai 1,17%. Sementara inflasi secara tahunan sebesar 5,95%. Analis Ciptadana Sekuritas Asia Putu Chantika Putri mengatakan, inflasi utama diperkirakan akan mencetak level sekitar 6% di 2022.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.