KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Situasi ekonomi dalam negeri yang mulai normal memicu multifinance menginjak pedal gas pembiayaan baru. Menjelang akhir tahun ini, multifinance mulai mencari pendanaan baru untuk menggenjot pembiayaan.
Salah satunya Indomobil Finance Indonesia akan melakukan penawaran Obligasi Berkelanjutan IV Indomobil Finance Tahap II Tahun 2021 senilai Rp 1,93 triliun.
Vice Chairman of Executive Board Indomobil Finance Gunawan Effendi menyatakan, ini merupakan obligasi yang pertama kali terbit tahun ini. Dana obligasi ini akan dipgunakan untuk modal kerja pembiayaan kendaraan bermotor dan alat berat.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.