ILUSTRASI. Investor masih fokus menanti data non-farm payrolls yang menjadi isyarat dari pemulihan pasar tenaga kerja.
Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina
KONTAN.CO.ID - Harga emas berada di bawah tekanan pada Hari Kamis(5/8) setelah pernyataan hawkish dari Federal Reserve (Fed) memperkuat dollar Amerika Serikat (AS). Sementara saat ini investor masih fokus menanti data penggajian non-pertanian atau non-farm payrolls yang menjadi isyarat dari pemulihan pasar tenaga kerja.
Harga emas spot turun 0,1% menjadi US$ 1.809,91 per oms pada 0654 GMT. Sementara harga emas berjangka AS turun dengan margin yang sama menjadi US$ 1.812,10.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG