Indocement Optimistis di Semester Kedua, Analis Rekomendasikan Beli Saham INTP
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP) berharap pasar semen bisa kembali bergairah di paruh kedua tahun ini.
Masuknya masa transisi kebiasaan baru atau new normal Covid-19 diharapkan bisa meningkatkan permintaan semen.
