Berita Bisnis

Konsorsium INA Bemodal US$ 3,75 Miliar, Laksanakan Due Diligence Akuisisi Jalan Tol

Kamis, 22 Juli 2021 | 15:00 WIB
Konsorsium INA Bemodal US$ 3,75 Miliar, Laksanakan Due Diligence Akuisisi Jalan Tol

ILUSTRASI. Proyek pembangunan jalan tol Serpong - Cinere, Selasa (03/03). KONTAN/Baihaki/03/03/2021

Reporter: Yuwono Triatmodjo | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia Investment Authority (INA) berhasil menggaet tiga entitas global berinvestasi di jalan tol. Ketiga entitas tersebut terdiri dari Caisse de dépôtet placement du Québec (CDPQ), APG Asset Management (APG), dan anak usaha Abu Dhabi Investment Authority (ADIA). Platform pertama INA ini berupa konsorsium toll platform dengan dana investasi US$ 3,75 miliar atau setara Rp 54 triliun.

Ridha D.M. Wirakusumah Chief Executive Officer (CEO) Indonesia Investment Authority kepada KONTAN mengatakan, saat ini konsorsium tersebut sedang melakukan due diligence (uji kelayakan) dan bernegosiasi dengan para pemilik jalan tol. "Ada yang berminat menjual sebagian kecil, separuh atau bahkan seluruh sahamnya di berbagai ruas tol yang mereka miliki," tulis Ridha lewat pesan singkat kepada KONTAN, Rabu (21/7) malam.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru