Berita Global

Korea Selatan Menyetujui Perawatan Antibodi Covid-19 Besutan Celltrion Inc

Jumat, 17 September 2021 | 15:47 WIB
Korea Selatan Menyetujui Perawatan Antibodi Covid-19 Besutan Celltrion Inc

ILUSTRASI. Target perawatan antibodi Covid-19 Celltrion adalah orang dewasa terinfeksi yang berrisiko tinggi dan bergejala parah. Yonhap via REUTERS

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - SEOUL. Korea Selatan menyetujui perawatan antibodi Covid-19 besutan produsen obat Celltrion Inc. Targetnya adalah orang dewasa yang terinfeksi dalam kelompok berisiko tinggi atau mereka yang memiliki gejala parah.

Uji klinis fase III menunjukkan bahwa perawatan tersebut secara signifikan mengurangi penurunan gejala Covid-19 dan mempersingkat pemulihan. "Perawatan menurunkan tingkat pasien berisiko tinggi yang mengalami gejala parah hingga 72% dan mempersingkat pemulihan hingga 4,12 hari," kata Kementerian Keamanan Pangan dan Obat-obatan Korea Selatan, dalam sebuah pernyataan pada Hari Jumat, (17/9).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru