Kurs Rupiah Masih Akan Melemah Gara-Gara Varian Baru Virus Corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelaku pasar kembali menilai risiko berinvestasi di aset rupiah meningkat. Ini mengakibatkan kurs rupiah tertekan di hadapan dollar Amerika Serikat (AS).
Meningkatnya risiko investasi di aset rupaih disebabkan pelaku pasar khawatir pada penemuan strain baru virus corona di Inggris, yang dapat menular lebih cepat. Ini menimbulkan ketidakpastian pemulihan ekonomi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.