Maaf! Puluhan Ribu Peserta Program Prakerja Terpaksa Dicabut
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Manajemen Pelaksana (PMO) Program Kartu Prakerja menyatakan sepanjang Januari akhir November 2021 telah mencabut 86.878 peserta.
Jumlah peserta Program Kartu Prakerja yang dicabut ini berkurang jika dibandingkan dengan catatan peserta tahun 2020 lalu yang mencapai 478.619 orang.
