Berita Global

Morgan Stanley Makin Dekat Dengan Kepemilikan Penuh Atas Usaha Pialang Patungan China

Rabu, 29 Desember 2021 | 17:42 WIB
Morgan Stanley Makin Dekat Dengan Kepemilikan Penuh Atas Usaha Pialang Patungan China

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - HONG KONG. Morgan Stanley akan meningkatkan porsi saham dalam usaha pialang patungan di China sebesar 4,06% menjadi 94%. Perusahaan jasa keuangan dan investasi perbankan asal Amerika Serikat (AS) itu berada di jalur untuk mengambil kepemilikan penuh atas bisnis dengan mitra China.

Morgan Stanley akan menyuntikkan 698 juta yuan atau US$ 110 juta untuk meningkatkan modal terdaftar Morgan Stanley Securities China Co Ltd. Usaha pialang patungan itu adalah hasil kongsi dengan China Fortune Securities Co.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru