Berita Global

Nama Mobil Beda Tipis, Audi Gugat Nio China Atas Dugaan Pelanggaran Hak Merek Dagang

Kamis, 16 Juni 2022 | 17:43 WIB
Nama Mobil Beda Tipis, Audi Gugat Nio China Atas Dugaan Pelanggaran Hak Merek Dagang

ILUSTRASI. Audi mengajukan gugatan di Pengadilan Munich, Jerman terhadap pembuat kendaraan listrik China yakni Nio. REUTERS/Kim Kyung-Hoon/File Photo

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - BERLIN. Audi telah mengajukan gugatan di Pengadilan Munich, Jerman terhadap pembuat kendaraan listrik China yakni Nio. Pabrikan mobil bagian dari Volkswagen itu, membawa kasus dugaan pelanggaran hak merek dagang Audi.

Menurut Audi, keputusan Nio untuk menamai dua modelnya ES6 dan ES8 telah melanggar merek dagang Audi yang menunjuk pada model mereka sendiri yakni S6 dan S8. Demikian surat kabar Jerman Handelsblatt melaporkannya pada Hari Kamis (16/6)

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru