Berita *Global

Populasi Menyusut, Jepang Butuh Pekerja Asing Empat Kali Lipat Lebih Banyak di 2040

Kamis, 03 Februari 2022 | 17:39 WIB
Populasi Menyusut, Jepang Butuh Pekerja Asing Empat Kali Lipat Lebih Banyak di 2040

ILUSTRASI. Jepang menghadapi masalah tenaga kerja yang serius di tengah populasi yang menyusut. REUTERS/Kim Kyung-Hoon

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Jepang menghadapi masalah tenaga kerja yang serius di tengah populasi yang menyusut. Negara itu diperkirakan butuh sekitar empat kali lipat lebih banyak pekerja asing pada tahun 2040 untuk mencapai jalur pertumbuhan yang telah digariskan pemerintah dalam perkiraan ekonomi.

Pada Hari Kamis (3/2), sekelompok think tank publik yang berbasis di Tokyo menyoroti ketergantungan Jepang yang meningkat pada tenaga kerja migran. Sementara kemampuan Jepang untuk menarik tenaga kerja luar negeri dipertanyakan seiring dengan adanya kontrol perbatasan Covid-19 ketat yang telah menutup siswa dan pekerja.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru