Proyeksi IHSG: Berpeluang Menguat Lagi

Senin, 14 Oktober 2019 | 05:21 WIB
Proyeksi IHSG: Berpeluang Menguat Lagi
[ILUSTRASI. IHSG]
Reporter: Irene Sugiharti | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup pekan lalu, Jumat (11/10), dengan penguatan 1,36% ke 6.105,80. Indeks diperkirakan menguat kembali Senin ini (14/10).

Direktur Anugerah Mega Investama Hans Kwee mengatakan, sentimen perang dagang masih menjadi perhatian investor. Pasar masih akan merespons perkembangan negosiasi perang dagang antara China dengan Amerika Serikat (AS) pada Kamis dan Jumat pekan lalu.

Baca Juga: Ada BSA, Ekonom BCA: Indonesia masih belum perlu menggunakannya

Presiden AS Donald Trump mengatakan, fase pertama perjanjian perdagangan akan ditulis selama tiga pekan ke depan. China juga akan membeli produk pertanian AS senilai antara US$ 40 miliar-US$ 50 miliar. "Sebagai kompensasi, AS sepakat menunda kenaikan tarif yang mulai berlaku hari Selasa pekan depan," kata Hans Kwee, Minggu (13/10).

Head of Investment Research Reliance Sekuritas Lanjar Nafi menambahkan, pasar juga akan dipengaruhi sentimen peningkatan harga komoditas pasca serangan tanker minyak Iran. Serangan ini memicu kenaikan harga minyak dunia.

Baca Juga: Ini ringkasan perdagangan awal pekan Oktober 2019, pasar ditutup positif

Selain dua sentimen tersebut, pasar juga akan memperhatikan aktivitas ekspor dan impor Indonesia. Hans menambahkan, investor juga akan mencermati laporan keuangan emiten di kuartal III-2019 yang akan rilis.

Lanjar memperkirakan, IHSG hari ini menguat dan bergerak di level 6.080-6.140. Hans juga yakin IHSG menanjak dengan support di 6.033 sampai 6.100 dan resistance di level 6.154 sampai 6.230.

 

Bagikan

Berita Terbaru

Saham Berkapitalisasi Jumbo Tak Selalu Memberikan Cuan Yang Besar
| Selasa, 24 Desember 2024 | 07:17 WIB

Saham Berkapitalisasi Jumbo Tak Selalu Memberikan Cuan Yang Besar

Dari 30 saham berkapitalisasi besar, ada beberapa emiten yang memberikan hasil negatif dalam tiga tahun. 

Kisruh Upah Sektoral 2025 Hampir Selesai
| Selasa, 24 Desember 2024 | 07:05 WIB

Kisruh Upah Sektoral 2025 Hampir Selesai

Serikat pekerja membatalkan aksi demo menuntut kejelasan kenaikan upah sektoral lantaran sudah ada titik temu.

Pemodal Asing Masih Melirik Investasi di IKN
| Selasa, 24 Desember 2024 | 07:00 WIB

Pemodal Asing Masih Melirik Investasi di IKN

Otorita IKN mengklaim masih banyak surat minat investasi di IKN yang berasal dari sejumah investor manca negara.

Menjelang Libur Natal, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini dari Para Analis
| Selasa, 24 Desember 2024 | 06:55 WIB

Menjelang Libur Natal, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini dari Para Analis

Sebelum Hari Natal di awal pekan, investor asing mencatatkan aksi jual asing atau net sell Rp 395,28 miliar.

Simpan Duit di Bank Digital Masih Menggiurkan
| Selasa, 24 Desember 2024 | 06:35 WIB

Simpan Duit di Bank Digital Masih Menggiurkan

Rata-rata bunga deposito bank digital saat ini masih di kisaran 6%-8%. Sedangkan bunga deposito bank umum konvensional hanya 3%-4%​

Prospek Mata Uang Utama Tergantung Kondisi Ekonomi
| Selasa, 24 Desember 2024 | 05:00 WIB

Prospek Mata Uang Utama Tergantung Kondisi Ekonomi

Dolar AS masih terlalu perkasa. Sikap hawkish Federal Reserve alias The Fed merupakan katalis positif bagi gerak dolar AS.

Pelemahan Daya Beli Bisa Menjadi Batu Sandungan
| Selasa, 24 Desember 2024 | 05:00 WIB

Pelemahan Daya Beli Bisa Menjadi Batu Sandungan

Tantangan utama di tahun depan masih maraknya serbuan produk impor yang terus meningkat, serta tren penurunan daya beli.

Industri Manufaktur Hadapi Sederet Tantangan
| Selasa, 24 Desember 2024 | 04:59 WIB

Industri Manufaktur Hadapi Sederet Tantangan

Tahun 2024 menjadi tahun yang berat bagi sektor manufaktur di tengah ketidakpastian geopolitik dan pelemahan ekonomi global.

SBN Tetap Jadi Primadona Asuransi Jiwa
| Selasa, 24 Desember 2024 | 04:57 WIB

SBN Tetap Jadi Primadona Asuransi Jiwa

Menghadapi tahun 2025 , perusahaan asuransi jiwa tetap akan mengandalkan instrumen investasi dengan risiko rendah. 

Harapan ADRO Pada Bisnis Energi Terbarukan
| Selasa, 24 Desember 2024 | 04:57 WIB

Harapan ADRO Pada Bisnis Energi Terbarukan

Meski menghadapi sejumlah tantangan, PT Alamtri Resources Tbk (ADRO) siap menggarap pasar energi hijau

INDEKS BERITA

Terpopuler