QatarEnergy dan Sinopec China Teken Perjanjian Pasokan LNG Terpanjang Dalam Sejarah

KONTAN.CO.ID - DOHA. QatarEnergy telah menandatangani kesepakatan 27 tahun untuk memasok gas alam cair (LNG) ke Sinopec China. Kesepakatan itu menjadi perjanjian jual-beli LNG terpanjang sejauh in. Pasar yang bergejolak mendorong para pembeli untuk mencari kesepakatan jangka panjang.
Menyusul invasi Rusia ke Ukraina pada Bulan Februari 2022, persaingan untuk mendapatkan LNG menjadi semakin ketat. Eropa khususnya membutuhkan pasokan LNG yang sangat besar untuk membantu menggantikan gas pipa Rusia yang semula meencukupi hampir 40% dari impor energi benua tersebut.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan