Saham Pendatang Anyar yang Tergelincir ke Zona Gocap

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepuluh saham pendatang baru di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2017-2019, kini terdepak di zona gocap alias Rp 50 per saham. Ini merupakan batas bawah harga saham di pasar reguler. Menurut data RTI, hingga Rabu (26/2), total 47 saham menghuni zona gocap. Artinya, sekitar 21,27% penghuninya merupakan saham yang relatif baru menjejakkan kaki di bursa.
Tiga di antara 10 saham gocap itu baru menghelat penawaran perdana saham atawa initial public offering (IPO) pada tahun lalu, yakni Capri Nusa Satu Properti (CPRI), Bliss Properti Indonesia (POSA) dan Bhaktiagung Propertindo (BAPI). Sisanya, masuk di bursa pada 2018 dan 2017 silam (lihat tabel).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan