Sinar Mas Jadi Penguasa Bisnis Asuransi Umum, Askrindo dan Astra Kalah Jauh
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perkembangan bisnis asuransi umum memunculkan tiga besar penguasa pasar.
PT Asuransi Sinar Mas sukses menjadi penguasa pasar asuransi umum.
