Rumor DOGE Tembus US$ 3,66, Antara Hype dan Realita Pasar
Lonjakan ekstrem memang bukan hal baru bagi dogecoin (DOGE), sebab pada periode Juli 2020–Mei 2021, DOGE pernah melonjak lebih dari 30.000%.
Bursa Kripto Kedua Hadir, Apa Dampak Bagi Investor Aset Digital?
Secara struktur pasar, kehadiran bursa kedua dapat memperkuat kompetisi. Kedua bursa dapat mendorong transparansi harga.
Prospek Bitcoin Kuartal I 2026: Akankah Bangkit atau Terus Tertekan?
Bitcoin turun di bawah US$90.000, terkoreksi 7% dalam sepekan. Sentimen global jadi pemicu. Simak proyeksi pemulihannya
OJK: Sebanyak 72% Pedagang Aset Keuangan Digital Masih Rugi
Mayoritas pedagang aset keuangan digital (PAKD) di Indonesia masih menghadapi tekanan kinerja di sepanjang 2025.
OJK Ambil Alih Kendali Penuh dari Bappebti, Perlindungan Investor Kripto Jadi Fokus
Selama masa peralihan, koordinasi pengaturan dan pengawasan aset keuangan digital, termasuk aset kripto melalui pembentukan working group.
Kondisi Ekonomi Global Jadi Penentu Industri Kripto
Indonesia masuk 10 besar negara dengan tingkat adopsi kripto tertinggi di dunia. Ini mencerminkan kuatnya partisipasi pasar domestik.
Suku Bunga Turun, Harga Bitcoin Bisa Cetak Rekor Lagi
Harga Bitcoin (BTC) sempat menembus US$ 97.000. Dalam sepekan, harga BTC mengakumulasi kenaikan 7,65%%.
Harga Kripto Mulai Sideways, Menanti Katalis Positif Baru
Harga aset kripto masih akan bergerak mendatar, pelaku pasar masih cenderung wait and see menanti sejumlah data ekonomi global.
Sah, OJK Berikan Izin Bursa Kripto Kedua, ICEX Siap Beroperasi
OJK membuka ruang bagi terbentuknya struktur pasar aset kripto yang lebih kompetitif dan tidak bertumpu pada satu pelaku usaha.
Menakar Peluang Solana Menembus Level US$ 200/SOL pada Kuartal Pertama 2026
Untuk mencapai harga US$ 200, Solana perlu mengalami kenaikan lebih dari 45 persen dari kisaran harga saat ini.
ICEX Hadir Sebagai Pesaing Bursa Kripto, Begini Pandangan Pelaku Industri
Samsudin Andi Arsyad alias Haji Isam dan Happy Hapsoro disebut-sebut berada di balik International Crypto Exchange (ICEX).
Tahun 2026 Fase Transisi, Hati-Hati Membidik Cuan dari Aset Kripto
Berinvestasi aset kripto pada 2026 wajib lebih disiplin. Pasar kripto global disinyalir masih fase transisi.
Ada Dugaan Duit Investor Indodax Hilang, Ini Kata OJK
OJK sudah meminta Indodax menelusuri dan memastikan tidak ada kepentingan atau aset nasabah yang dirugikan.
Hati-Hati Kripto Masih Rentan Terkoreksi
Hingga saat ini sentimen utama yang mempengaruhi pasar masih berkisar pada kondisi likuiditas global.
Altcoin Season 2025 Terasa Hambar, Likuiditas Terpecah Belah
Altcoin 2025 tak lagi reli massal, pelajari faktor pergeseran pasar dan rekomendasi investasi altcoin untuk tahun 2026.
Harga Bitcoin Koreksi di Penghujung 2025, Saat Tepat untuk Serok atau Wait and See?
Dalam beberapa proyeksi, bitcoin diperkirakan tetap berada di atas kisaran US$ 70.000–US$ 100.000 sebagai floor pasar.
Pasar Kripto Lesu Bikin Trader Banting Setir, Cash is King dan Saham Jadi Pelarian
Data OJK menunjukkan transaksi kripto merosot, sementara nilai perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) terus meningkat.
Nilai Transaksi Kripto Domestik Turun di November 2025
Berdasarkan data OJK, nilai transaksi kripto bulan November 2025 turun 24,53% menjadi Rp 37,20 triliun dari Rp 49,29 triliun pada Oktober 2025.
The Fed Hentikan Quantitative Tightening, ini Arah Pasar Kripto di Akhir Tahun
Bagi pasar aset digital seperti Bitcoin maupun altcoin, penghentian QT dipandang sebagai sinyal berpotensi positif.
Aset Kripto Masuk Fase Bearish
Melansir Coinmarketcap pada Selasa (25/11), harga BTC menyusut 4,85% dalam tujuh hari terakhir menjadi US$ 86.890.
Risiko Belum Bottom, Hati-Hati Menadah Aset Kripto Diskon
Kapitalisasi pasar aset kripto global turun tajam, seiring Bitcoin cs ambles. Waktunya menadah kripto harga diskon?
Likuidasi Stagnan & Edukasi Minim, Hal Ini yang Perlu Diperhatikan Investor Kripto
Likuiditas yang flat ini membuat pasar juga berada dalam mode bearish, terutama bagi koin selain bitcoin.
Menakar Efek Kejut Berakhirnya Shutdown Pemerintah AS ke Pasar Kripto
Keputusan pemerintah Amerika Serikat membuka kembali aktivitas pemerintahannya memberikan napas baru bagi pasar kripto, khususnya bitcoin (BTC).
Strategi Menyelam di Koin-Koin Micin Kripto
Koin-koin micin memang biasanya tidak membutuhkan modal besar untuk menggerakkan harganya, sehingga sangat mudah dipompa dan dijatuhkan.
Bitcoin Terus Tertekan Hingga di Bawah US$ 120.000/btc, Saatnya Akumulasi Bertahap?
Di saat bitcoin melemah, beberapa altcoin menunjukkan performa yang apik, meski trader harus tetap melakukan manajemen risiko.

