Berita HOME

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Akan Merilis Usulan Larangan Rokok Mentol

Kamis, 28 April 2022 | 20:28 WIB
 Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Akan Merilis Usulan Larangan Rokok Mentol

ILUSTRASI. Kelompok anti-merokok berpendapat bahwa rokok mentol berkontribusi pada beban kesehatan yang tidak proporsional pada komunitas kulit hitam dan berperan dalam memikat kaum muda untuk merokok.

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (AS) atau FDA kemungkinan akan menerbitkan usulan aturan untuk melarang rokok mentol pada Hari Kamis (28/4). Kelompok anti-merokok berpendapat bahwa rokok mentol berkontribusi pada beban kesehatan yang tidak proporsional pada komunitas kulit hitam dan berperan dalam memikat kaum muda untuk merokok.

Usulan aturan akan melarang penjualan rokok mentol dan semua cerutu beraroma. Menurut laporan Wall Street Journal (WSJ)  dengan mengutip orang-orang yang mengetahui masalah tersebut, FDA dapat menerbitkan aturan akhir pada awal tahun 2023 dan larangan tersebut dapat mulai berlaku pada tahun 2024. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.288,81
0.29%
-21,28
LQ45
985,97
0.44%
-4,40
USD/IDR
15.853
0,35
EMAS
1.249.000
2,21%