Layar Bisnis ELPI Tetap Mengembang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pelayaran Nasional Ekalya Purnamasari Tbk (ELPI) melihat prospek bisnis pelayaran pada tahun ini masih akan menghadapi tantangan. Meski demikian, mereka meyakini tetap ada peluang untuk bertumbuh.
Corporate Secretary ELPI Wawan Heri Purnomo mengatakan memasuki 2026 pihaknya fokus pada pertumbuhan yang lebih berkualitas di tengah dinamika ekonomi global dan regional.
