Sempat Tertunda Karena Corona, Universal Studios Siap Buka Taman Hiburan di Beijing

KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Universal Studios akan resmi membuka taman hiburannya di Beijing, China mulai 20 September 2021. Rencana pembukaan tersebut telah tertunda selama beberapa bulan karena pandemi Virus Corona.
Sebelum resmi beroperasi, Universal Studios Beijing akan memulai operasi uji coba pada 1 September 2021. Demikian menurut informasi dari stasiun televisi Pemerintah China CCTV, Senin (30/8) dengan mengutip sumber taman hiburan itu.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan