Berita Bisnis

Xiaomi Beli Saham Unit Usaha Mobil Listrik Milik Evergrande

Sabtu, 21 Agustus 2021 | 09:10 WIB
Xiaomi Beli Saham Unit Usaha Mobil Listrik Milik Evergrande

Reporter: Adrianus Octaviano | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Xiaomi semakin ekspansif. Produsen smartphone yang baru saja menggeser Apple di posisi nomor dua di dunia ini bakal memiliki perusahaan kendaraan listrik.

Pengembang properti China ,Evergrande Group sedang dalam pembicaraan dengan Xiaomi menjual sebagian dari 65% saham di unit kendaraan listrik (EV)
Xiaomi akan memiliki saham di Evergrande New Energy Vehicle (NEV) yang memiliki kapitalisasi pasar sebesar US$ 12,5 miliar.
Evergrande mengatakan, unitnya, Evergrande NEV, telah mengadakan pembicaraan awal dengan Xiaomi terkait kedatangannya sebagai pemegang saham strategis.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru