Amankan Stok, Pemerintah Indonesia Impor Beras dari Kamboja
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meski sebentar lagi memasuki masa panen raya, pemerintah memutuskan untuk mengimpor beras di awal tahun ini. Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyampaikan Indonesia akan mengimpor beras dari Kamboja, sebagai salah satu langkah menjaga stok, selain dari produksi dalam negeri.
Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi mengatakan, stok beras saat ini cukup dan pemerintah sedang menyiapkan panen pada Maret-April. Dia bilang, pemenuhan cadangan beras pemerintah (CBP) akan mengutamakan pasokan dari produksi dalam negeri.
Baca Juga: Pemerintah Menegaskan Pembayaran THR Tidak Boleh Dicicil
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.