Emiten Produsen Kapas Kecantikan Akhirnya Memangkas Target Kinerja
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Persaingan ketat dan pasar kapas yang belum berkembang baik menjadi tantangan bisnis PT Cottonindo Ariesta Tbk.
Ini pula yang nampak dari pendapatan bersih dan laba perusahaan yang memiliki kode saham KPAS di Bursa Efek Indonesia (BEI) mengalami pelemahan.
