Berita Market

IHSG Mendaki Lagi, Ini 10 Saham yang Paling Terperosok Harganya, Selasa (29/10)

Rabu, 30 Oktober 2019 | 07:43 WIB
IHSG Mendaki Lagi, Ini 10 Saham yang Paling Terperosok Harganya, Selasa (29/10)

ILUSTRASI. Layar pergerakan saham di gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta. IHSG mendaki lagi 0,25% menjadi 6.281,14 pada Selasa (29/10).

Reporter: Khomarul Hidayat | Editor: Khomarul Hidayat

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mendaki lagi 0,25% menjadi 6.281,14 pada Selasa (29/10). Dari awal tahun ini, IHSG naik 1,4%.

Beda arah dengan IHSG, kemarin, harga saham ICON turun paling tajam dan memimpin daftar saham top losers. Selasa (29/10), harga saham ICON melorot 17,5% menjadi Rp 99 per saham.

Baca Juga: IHSG Naik Lagi, 10 Saham Ini Memberi Untung Tertinggi, Selasa (29/10)

Diikuti saham IPCC yang harganya jatuh 16,07% ke level Rp 940 per.

Berikut 10 saham yang menjadi top losers di perdagangan Selasa (29/10):

 

10 Saham Top Losers, Selasa (29 Oktober 2019)
Kode Harga (Rp) Perubahan (%) PER EPS PBV
ICON 99 -17,5 8,25 12 0,5
IPCC 940 -16,07 11,46 82 1,54
KOIN 161 -15,26 0 0 1,53
BIKA 175 -15,05 -12,5 -14 0,15
PGLI 126 -13,7 15,75 8 0,95
KONI 605 -12,95 -201,67 -3 7,56
BOSS 416 -12,24 24,47 17 2,87
CITY 179 -9,6 0 0 1,24
KKGI 232 -9,38 14,5 16 0,9
ASRM 1.905 -9,29 5,31 359 1,04

Sumber: RTI

Terbaru
IHSG
7.087,32
1.11%
-79,50
LQ45
920,31
1.62%
-15,20
USD/IDR
16.177
-0,39
EMAS
1.347.000
0,15%
Terpopuler