Berita Bisnis

Pengusaha truk memilih menunggu hasil pilpres

Rabu, 21 November 2018 | 08:07 WIB
Pengusaha truk memilih menunggu hasil pilpres

ILUSTRASI. Pengendalian Impor

Reporter: Eldo Christoffel Rafael | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meski penjualan truk nasional masih tumbuh dobel digit, produsen truk belum percaya diri menghadapi kondisi tahun depan. Mereka memilih menanti hasil pemilihan presiden. 

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencatat, penjualan truk dari pabrikan ke diler (wholesales) selama Januari hingga Oktober 2018 mencapai 94.298 unit atau naik 31,42%. Sementara penjualan truk dari diler ke konsumen (retail sales) mencapai 90.795 unit atau naik 26,94%.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru