Sempat Mandek, Revisi UU BUMN Bergulir

Selasa, 28 Januari 2025 | 04:41 WIB
Sempat Mandek, Revisi UU BUMN Bergulir
[ILUSTRASI. Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (BPI Danantara).]
Reporter: Arif Ferdianto, Vendy Yhulia Susanto | Editor: Dadan M. Ramdan

KONTAN.CO.ID - jakarta. Sempat terhenti selama empat tahun, Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan Ketiga Atas UU Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kembali dibahas. Pemerintahan menyodorkan Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) RUU BUMN kepada Dewan Perwakilan Rakyat.

Sejatinya, RUU BUMN bergulir sejak 2016 serta masuk Program Legislasi Nasional (Prolegnas) 2020-2024. Namun di pengujung 2024, pembahasan RUU  BUMN mandek lantaran rancangan revisi belum diserahkan kepada pemerintah untuk penyusunan DIM. Sementara draf revisi UU BUMN disepakati menjadi usul inisiatif DPR  dalam rapat paripurna 3 Oktober 2023.

Baca Juga: Paradoks Ekonomi Indonesia, Hilirisasi Dimanjakan tapi Industri Padat Karya Dilupakan

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan
Topik Terkait

Berita Terbaru

Unilever Indonesia (UNVR) Optimalkan Dana Belanja Modal
| Rabu, 30 April 2025 | 07:05 WIB

Unilever Indonesia (UNVR) Optimalkan Dana Belanja Modal

Alokasi modal UNVR difokuskan pada dua hal utama,:yakni mendorong efisiensi dan membangun serta menumbuhkan bisnis.

Hasan Nasbi Mundur dari Juru Bicara Kepresidenan
| Rabu, 30 April 2025 | 06:35 WIB

Hasan Nasbi Mundur dari Juru Bicara Kepresidenan

Hasan Nasbi tidak menjelaskan secara detil alasannya mundur dari jabatan juru bicara kepresidenan di Kabinet Merah Putih. 

Investasi Lokal Menekuk Investasi Asing di Indonesia
| Rabu, 30 April 2025 | 06:32 WIB

Investasi Lokal Menekuk Investasi Asing di Indonesia

Kementerian Investasi dan Hulirisasi mencatat realisasi investasi asing sepanjang kuartal I-2025 mencapai Rp 230,4 triliun

Prabowo dan Kelas Menengah
| Rabu, 30 April 2025 | 06:30 WIB

Prabowo dan Kelas Menengah

Kelas menengah memiliki bahan bakar yang mumpumi untuk bisa mengawal dan kritisi kebijakan pemerintah.​

Prabowo dan Hobi Gibran
| Rabu, 30 April 2025 | 06:30 WIB

Prabowo dan Hobi Gibran

Wejangan Presiden Prabowo di Danantara untuk mengevalusi penuh kinerja BUMN diharap tidak menjadi omon-omon termasuk juga berlaku bagi wakilnya.

Separuh Lebih Penduduk RI Masuk Kategori Miskin
| Rabu, 30 April 2025 | 06:22 WIB

Separuh Lebih Penduduk RI Masuk Kategori Miskin

World Bank mencatat, 60,3% warga Indonesia di kelas menengah atas, hidup di bawah standar menurut Worl Bank

Indonesia dan Jepang Jajaki Kerjasama di Pertanian
| Rabu, 30 April 2025 | 06:20 WIB

Indonesia dan Jepang Jajaki Kerjasama di Pertanian

Kerjasama yang bakal dilakukan Indonesia Jepang mulai dari ekspor CPO  hingga impor susu dari Jepang. 

Lonjakan Harga CPO Dongrak Kinerja DSNG
| Rabu, 30 April 2025 | 06:15 WIB

Lonjakan Harga CPO Dongrak Kinerja DSNG

DSNG mencatatkan lonjakan laba bagi entitas pemilik sebesar 60% di kuartal I-2025 yang tercatat sebesar Rp 368,16 miliar.

Bapanas Berharap Program MBG Bisa Jaga Harga Telur
| Rabu, 30 April 2025 | 06:10 WIB

Bapanas Berharap Program MBG Bisa Jaga Harga Telur

Harga telur di tingkat produsen maupun di tingkat konsumen tengah mengalami penurunan harga dibawah harga acuan. 

Serapan Beras oleh Bulog Sudah Mencapai 1,7 Juta Ton
| Rabu, 30 April 2025 | 06:00 WIB

Serapan Beras oleh Bulog Sudah Mencapai 1,7 Juta Ton

Bulog sudah diberi target pemerintah untuk bisa menyerap beras sampai akhir tahun sebanyak 3 juta ton. 

INDEKS BERITA

Terpopuler