Siapkan US$ 258,45 Juta, BHP Group Mengincar Perusahaan Nikel dan Tembaga Kanada

KONTAN.CO.ID - BHP Group mendekati perusahaan nikel dan tembaga asal Kanada yakni Noront Resources dengan mengajukan penawaran akuisisi senilai C$ 325 juta atau US$ 258,45 juta. BHP bersaing dengan Wyloo Metals milik miliarder tambang Australia yaitu Andrew Forrest.
Pada Selasa (27/7), BHP mengatakan penawarannya senilai C$ 0,55 per saham. Harga itu premium 129% dari harga penutupan Noront pada 21 Mei 2021 atau sehari sebelum Wyloo meluncurkan proposal.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan